Autodesk 3DS Max merupakan salah satu aplikasi pembuatan model 3D yang sangat populer dan banyak kalangan profesional menggunakan aplikasi ini untuk membuat animasi 3D, model Arsitektur, rendering dll.
Autodesk 3DS Max 2018 merupakan seri terbaru dari software 3DS Max di tahun 2018. banyak fitur-fitur baru yang disematkan dalam software ini yang bisa kalian gunakan dalam membuat berbagai model dan animasi 3D.
Bagi kalian yang ingin memiliki software pembuatan 3D yang satu ini, kalian dapat mengunduh offline installer yang saya posting di link dibawah ini dengan aman. Link download dibawah merupakan offline installer trial mode yang bisa kalian gunakan selama 30 hari. Namun jika kalian ingin menggunakan software ini dengan agak lama, kalian dapat mendaftar sebagai student program pada website resmi autodesk sehingga kalian akan mendapatkan serial number versi student yang bisa kalian gunakan selama 3 tahun. Untuk mendapatkan serial number tersebut kalian dapat ikuti tutorialnya disini.
System Requirements dari Autodesk 3DS Max 2018
Operating System:
Microsoft Windows 7 (SP1), Windows 8, Windows 8.1, and Windows 10 (64-bit OS only)
Microsoft Windows 7 (SP1), Windows 8, Windows 8.1, and Windows 10 (64-bit OS only)
CPU:
64-bit Intel® or AMD® multi-core processor
64-bit Intel® or AMD® multi-core processor
RAM:
Minimum 4 GB of RAM
Minimum 4 GB of RAM
Graphics Card:
NVIDIA (GeForce GTX Series) with DirectX 11 or 12 support
AMD (Radeon Series)
Intel (HD Graphics)
NVIDIA (GeForce GTX Series) with DirectX 11 or 12 support
AMD (Radeon Series)
Intel (HD Graphics)
Disk Space:
Minimum 6 GB of free space for installation
Minimum 6 GB of free space for installation
Link Download
Direct Download Autodesk 3DS Max 2018 StandalonePackage Part-1 (Size: 1.96 GB)
/* www.3dbagus.com
No comments:
Post a Comment