Ketika kita sudah meletakkan terlalu banyak objek dalam membuat model bangunan tertentu, maka kita juga akan kesulitan dalam memilih dan memilah objek mana yang akan kita pilih. Hal tersebut akan cukup merepotkan jika kita ingin memilih objek tertentu secara manual.
Namun hal tersebut bisa kita atasi dengan melakukan filter objek yang akan kita pilih secara otomatis. Hal ini tentu akan membuat pekerjaan kita lebih cepat dan efektif. Nah, untuk dapat memilih objek tertentu secara otomatis pada Archicad kalian dapat mengikuti tutorial yang akan saya tunjukkan dalam tutorial di bawah. Berikut langkah-langkahnya.
- Pertama kalian masuk kedalam lembar kerja ArchiCad
- Kemudian pilih View>Elements in 3D view>Filter and Cut Element in 3D
- Setelah itu pilih objek mana saja yang akan terlihat dan klik ok.
- Dan lihatlah hasilnya
/* www.3dbagus.com
No comments:
Post a Comment