Cara Membuat Nomor Halaman Yang Berbeda Dari Halaman Pertama Pada Apache OpenOffice


Dalam membuat tugas sperti makalah, skripsi atau pembuatan buku tentu kita kebingungan ketika ingin memberikan nomor urut halaman yang dimulai dari halaman ke-2 atau seterusnya.
Maka dari iut dalam tutorial kali ini saya akan tunjukkan kepada kalian bagaimana cara membuat nomor halaman yang tidak urut dari halaman pertama pada Apache openoffice.


  • Pertama buka lah file dokumen kalian pada Apache OpenOffice.

  • Setelah itu klik insert >manual break



  • Setelah kotak manual break muncul ubahlah type menjadi page break dan style menjadi Endnote kemudian centang change page number dan isi dengan angka 1 lalu klik ok maka halaman dokumen akan menjadi 2



  • Untuk memberikan nomor halaman terlebih dahulu kita membuat footer dengan cara klik insert > footer > Endnote maka footer akan tampil pada halaman kedua saja.



  • Kemudian berikan nomor halaman dengan cara klik footer yang sudah dibuat kemudian pilih insert > Fields > Page Number . Maka nomor halaman akan tampil dan tidak akan mempengaruhi halaman pertama.



Dan beginilah hasilnya


Bagaimana ??? gampang bukan



/* www.3dbagus.com

No comments:

Post a Comment